
ENGLISH
Hello Hive friends, I hope you are always healthy and blessed by God. In this post, I want to share a culinary experience in my area.

Some time ago, my sister and I visited a newly opened culinary spot in Takengon. They had just held their grand opening. At the grand opening, they were offering a buy-one-get-one-free promotion. Curious about the variety of food and flavors they offered, we visited the restaurant that afternoon to catch the promotion.

The restaurant that serves this dish is Mie Ayam Jogja. Mie Ayam Jogja already has several branches, and now they have opened the Mie Ayam Jogja Takengon branch, making it the only Mie Ayam Jogja restaurant open in the Central Aceh, Takengon area. As the name suggests, the restaurant's main culinary product is chicken noodles with various variations and toppings.

When we arrived at this restaurant, at first glance, the location looked nice and strategic. They are located near Lake Lut Tawar and surrounded by mountains in the Gayo Highlands, Takengon. They have a spacious restaurant area, with seating on chairs and seating on the floor. Inside, there's also a children's play area with colorful balls and a slide. There's also a prayer room (mushalla) for prayer, and clean restrooms.

They also have a spacious parking area, accommodating cars and motorcycles, located in the front and side of the restaurant. Because we arrived during the special grand opening with a buy-one-get-one-free promotion, there were a lot of enthusiastic foodies visiting the place. Some even couldn't find a seat or table, so they had to queue to get their orders.

Thankfully, we still had a seat, and our food arrived promptly, without a long wait. They offer a wide selection of chicken noodles and toppings with a variety of tempting variations. Their main dish is chicken noodles, ranging from the original to the complete variety.

We ordered a complete chicken noodle dish. With this order, we received a free original chicken noodle dish, as it was part of a promotional program. For drinks, we ordered a refreshing cucumber iced drink.

I think the chicken noodles are delicious, and even though it's crowded, the flavor doesn't diminish. The complete chicken noodles come with a variety of toppings, including mushrooms, an egg, meatballs, chicken feet, and additional meatballs. The original chicken noodles don't have any special toppings, but this version includes chopped chicken.

The chicken noodles taste delicious, even before adding soy sauce, ketchup, and chilies. The original flavor is strong and savory. The spices and broth are fresh and just right. This dish is even more tempting when eaten on a cloudy, cool day, adding to the warming and delicious flavor.







With its unique and authentic facilities, service, and flavors, the Takengon branch of Mie Ayam Jogja can be a culinary staple for relaxing and unwinding. Its tantalizing flavors, combined with the perfect blend of spices, are sure to be a treat. If you already have Mie Ayam Jogja in your area, give it a try.
INDONESIA

Halo sahabat Hive, semoga kita selalu dalam keadaan sehat dan diberkati tuhan. Pada postingan ini saya ingin berbagi postingan tentang salah satu kuliner yang ada di tempat saya.

Beberapa waktu yang lalu saya dan adik saya mengunjungi salah satu tempat kuliner yang baru buka di takengon, mereka baru saja melakukan acara grand opening. Pada acara grand opening tersebut mereka ada menawarkan paket promo, yakni promo beli 1 gratis 1 porsi di kuliner tersebut. Karena kami penasaran dengan jenis makanan dan rasa kuliner yang mereka sediakan, jadi pada siang itu kami langsung mengunjungi resto tersebut, kami sekalian juga untuk berburu promo tersebut.

Nama tempat atau resto yang menyediakan kuliner tersebut adalah Mie Ayam Jogja. Mie Ayam Jogja ini sudah memiliki beberapa cabang, dan kini mereka telah hadir Mie Ayam Jogja Cabang Takengon, jadi ini merupakan satu-satunya Mie Ayam Jogja yang buka di wilayah Aceh Tengah, Takengon. Berdasarkan dari namanya, produk kuliner utama dari resto ini adalah mie ayam dengan berbagai varian atau toping.

Ketika kami telah tiba di resto ini, sekilas tempatnya tampak bagus dan strategis, mereka membangun resto yang terletak di dekat danau Lut Tawar dan dikelilingi gunung-gunung yang ada di dataran tinggi gayo, Takengon. Mereka memiliki resto dengan area yang luas, ada yang tempat duduk pakek kursi dan juga ada tempat lesehan. Didalamnya juga telah dilengkapi dengan area wahana bermain anak yang sudah dilengkapi bola-bola warna-warni dan perosotan, di sini ada juga mushalla untuk tempat shalat dan juga ada toilet yang bersih.

Mereka juga memiliki area parkiran yang juga luas, bisa untuk mobil dan sepeda motor yang berada di area depan dan samping resto. Karena kami datang pada saat acara spesial grand opening dengan berlaku promo beli 1 gratis 1, jadi pada hari itu banyak sekali antusias para pemburu kuliner yang mendatangi tempat ini. Bahkan ada yang sampai tidak mendapatkan tempat duduk dan meja, jadi para pengunjung ini harus mengantri terlebih dulu untuk mendapatkan pesanan mereka.

Syukurnya kami masih mendapatkan tempat untuk duduk dan datang menu yang kami pesan juga tiba tepat waktu, tidak menunggu lama. Disini mereka menawarkan ada banyak pilihan menu mie ayam dan pilihan toping dengan berbagai varian yang menggoda selera. Menu utama mereka adalah Mie Ayam mulai dari yang original hingga varian yang komplit.

Kami memesan 1 porsi mie ayam dengan varian komplit, dengan pesanan ini kami telah mendapatkan 1 mie ayam original secara gratis, karena masuk ke dalam program promo. Untuk minuman, kami pesan minuman dengan varian es timun yang segar.

Menurut saya, rasa mie ayamnya enak, walau pun pengunjungnya sedang ramai, rasanya tidak mengurangi citarasanya yang lezat dan menggoda selera. Untuk porsi menu Mie ayam dengan varian komplit terdapat banyak macam toping di dalamnya, ada jamur, 1 telur bakso, ceker dan tambahan bakso. Sedangkan untuk mie ayam original tidak ada toping yang sepesial, tapi didalam varian ini sudah termasuk potongan ayam cincang.

Rasa mie ayamnya enak, sebelum kita menambahkan kecap, saos dan cabe pun rasa originalnya sudah mantap dan gurih. Rasa rempahnyan dan kuh sopnya yang segar dan pas dilidah. Terlebih lagi ini semakin menggoda selera jika disantap di saat cuaca yang mendung dan dingin, tentu itu akan menambah citarasa semakin hangat dan enak.







Dengan fasilitas, pelayanan dan cita rasa yang khas dan otentik, Mie Ayam Jogja cabang Takengon bisa menjadi salah satu kuliner andalan untuk mengisi waktu luang dan santai. Karena rasa yang menggoda selera dengan paduan bumbu yang khas dan pas tentu akan sangat menarik untuk dinikmati. Jika didaerah mu sudah ada mie ayam jogja, ayo dicobain deh.
Thank you to the owner of Mie Ayam Jogja who has trusted our services by ordering a greeting board in the form of a contemporary flower board for his grand opening event.
https://youtube.com/shorts/mOcI1Omyci0?si=yYeSWvIPbpFfCI10

My Educational Video About Hive
https://youtube.com/shorts/kc3_bbZu7yI?si=X8pB_hAtYIEzmupA

My Business Info

That concludes my post, I hope you enjoy it...
All photos were taken with Iphone 11>>>
Edited by Lightroom>>>

Location Via https://worldmappin.com/ : [//]:# (!worldmappin 4.63231 lat 96.85492 long d3scr)
Regards,
@ponpase



